kompresor dan kondensor opel blazer - GreenOTO

modifikasi kompresor dan kondensor opel blazer

nama dan rincian pekerjaan :
  • mengganti kompresor blazer memakai tipe SANDEN 508
  • Modifikasi kondensor blazer memakai kondensor universal ukuran 14x23x44 mm ( pake copotan)
  • Modifikasi filter drier memakai drier aluminium 3/8 univ 
  • servis dan cuci blower 
  • flushing system 
Penyebab dan alasan perbaikan :
  • Kompresor awal sudah dirubah 508 klep piston patah dan loss kompresi 
  • kondensor terdapat residu kotoran kompresor /mampet pet dan rembes oli( tanda bocor)
  • kondensor dimodifikasi dengan pertimbangan biaya jauh lebih murah dengan hasil maksimal ,sehingga memakai kondensor dengan ketebalan 44 mm (  tebal yang aslinya 26 mm)
  • filter drier dimodifikasi letak nya pada pipa sebelum inlet expansi dengan maksud supaya expansi valve tidak cepet mampet biaya juga lebih murah dan aman buat ketahanan kompresor 
  • Flushing system dengan tujuan membersihkan gram dan residu kompresor 
Langkah langkah kerja :
Kompresor sanden 508 dengan pulley 7 pk 

Ukuran v belt ; 6 pk 2083


Penempatan kondensor 
selang 1/2 diganti dengan panjang 180 cm 
pipa 3/8 aslinya dipotong kemudian disambung dengan pipa al 3/8 univ

 ketebalan kondensor aslinya 

 penempatan modifikasi filter drier sebelum inlet expansi valve
 

Source : http://enginebloc.blogspot.com



GreenOTO
" Bengkel Ac Mobil "
whatsupp 0811512999 
021-92405888 / 86611342
#acmobil #kompresoracmobil #Dryer #expansiacmobil #klea #masalahacmobil #BengkelAcMobil #Double Blower
kompresor dan kondensor opel blazer - GreenOTO kompresor dan kondensor opel blazer - GreenOTO Reviewed by GreenOTO on 3:17:00 PM Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.